Baterai merupakan komponen yang berfungsi sebagai sumber arus listrik pada kendaraan.Baterai menyuplai arus listrik pada seluruh sistem kelistrikan pada kendaraan,baik itu sistem kelistrikan mesin maupun sistem kelistrikan body.Namun,kapasitas baterai sangat terbatas,sehingga tidak akan dapat menyuplai tenaga listrik secara terus menerus.Lalu,bagaimana kalau baterai kehabisan daya karena sering digunakan.Apakah kita perlu mengganti baterai dengan yang baru??tentunya akan memakan biaya yang cukup mahal dan sulit dilakukan apabila kendaraan digunakan didaerah terpencil.Untuk itu,kendaraan memerlukan suatu sistem yang dapat mengisi ulang arus listrik pada baterai.
Tahukah kamu sistem yang dapat mengisi ulang arus listrik pada kendaraan?sistem tersebut adalah sistem pengisian.
Dengan adanya sistem ini kamu tidak perlu mengganti baterai.
Berikut gambaran dari sistem pengisian pada kendaraan
Ada dua jenis sistem pengisian pada kendaraan,yaitu sistem pengisian konvensional dan sistem pwngisian dengan regulator IC.
Ada beberapa komponen yang mendukung sistem pengisian,seperti: baterai,kunci kontak,fuse,regulator,dan alterator.
Tentunyan kamu perlu mempelajari komponen dan cara kerja sistem pengisian agar kamu dapat mempraktikannya.
Selain itu perawatan berkala juga pentin dlakukan agar kendaraan tetap berjalan dengan baik.
Di pembasan berikutnya akan kita..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar