Pembahasan kali ini yaitu tentang sistem bahan bakar,tentu sudah lazim di dengan bahwa dikendaraan itu ada yang namanya sistem bahan bakar,yaitu sistem yang berpengaruh besar untuk sebuah kendaraan agar berfungsi dengan baik...
jadi kalian simak ya penjelasan berikut
Sistem bahan bakar adalah sebuah sistem yang berfunngsi untuk mencampur udara dan bahan bakar dan selanjut nya mengirim campuran tersebut dalam bentuk kabut ke ruang bakar.
komponen-komponen dari sistem bahan bakar,sebagai berikut:
Bahan bakar dialirkan dari tangki melalui saringan,selang dan pipa hisap(suction tube).Bahan bakar yang telah tersaring dikirim ke karburator oleh Fuelpump,dan karburator mencampurnya dengan udara dengan suatu perbandingan tertentu menjandi campuran udara-bahan bakar.Sebagian campuiran Udara-bahan bakar menguap dan menjadi kabut saat mengalir melalui intake manifold menuju ke silinder.
Gambar aliran Bahan Bakar Bensin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar